Minggu, 16 Maret 2008

Mengapa XRep?

Mengapa harus XRep??
YA, karena sy suka dengan istilah XRep. Keren, Cool, Calm, Confident itulah kata2 yg dapat sy lukiskan dari XRep.

Apa itu XRep?
XRep, sy adopsi dari suatu istilah yang digunakan dalam istilah binaraga di Amerika. Ketika itu sy, membaca2 artikel2 dari website Amrik. Sy mendapatkan suatu artikel yg menarik, yang menerangkan apa arti dari Xrep itu... Menurut pendapat saya yg sy rangkum dari website itu, Xrep adalah suatu metode latihan di binaraga yang dapat membuat otot anda berkembang lebih pesat daripada metode yg lain.

Bagaimana caranya?
Intinya sangat mudah, setelah anda latihan beberapa reps, tambahkan beberapa reps dari posisi middle. Jadi contohnya, setelah latihan calves 20reps otot anda sudah gak kuat lagi, repetisi yang ke 21-24 tambahkan reps dengan jarak middle to top, maksudnya dari posisi calves tengah menuju ke atas. Inilah yg dinamakan dengan XRep.

Latihan apa saja yg dapat digunakan dengan metode XRep?
Hampir semua latihan dapat menggunakan metode ini. Bench Press, Calves, Biceps Curls, dll.

Berapa lama hasilnya dapat dilihat? (ini yg sering ditanyakan oleh pemula)
Jangan pantang menyerah, coba terus sampai berhasil, biasanya hanya dalam beberapa bulan latihan ~serius~ sudah dapat kelihatan hasilnya.



smoga bermanfaat..

0 komentar:

Posting Komentar

Recent Comments